Sabtu, 05 Mei 2012

Dokumen PDF harus Dapat Dicetak

Dokumen-dokumen yang digunakan pada e-procurement umumnya berupa file PDF. File PDF memiliki fitur yang mencegah dokumen untuk dicetak/print. Bagi para panitia/ULP maupun penyedia, ketika Anda membuat dokumen PDF pastikan agar dokumen dapat dicetak. Pencetakan dokumen seringkali dilakukan oleh penyedia.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar